Trending

Membuat Baris Baru (C++ New Lines) | Pemrograman Dasar C++

Mebuat Baris Baru (C++ New Lines) | Pemrograman Dasar C++

Untuk membuat baris baru dalam pemrograman C++, dibutuhkan sebuah sintaks untuk dieksekusi oleh program.
Dalam C++ ,ada 2 cara untuk mengakhiri baris dan membuat baris baru.

Menggunakan \n
Contoh

#include <iostream>
using namespace std;

    int main () {
    cout << "Hallo Semua \n";
    cout << "Ini Adalah Program Pertama Saya ";
    return 0;
}

Hasil

Hallo Semua
Ini Adalah Program Pertama Saya

Atau menggunakan double \n\n untuk membuat baris kosong
Contoh

#include <iostream>
using namespace std;

    int main () {
    cout << "Hallo Semua \n\n";
    cout << "Ini Adalah Program Pertama Saya ";
    return 0;
}



Hallo Semua

Ini Adalah Program Pertama Saya

Menggunakan endl 
Contoh

#include <iostream>
using namespace std;

    int main () {
    cout << "Hallo Semua "<<endl;
    cout << "Ini Adalah Program Pertama Saya ";
    return 0;
}

Hasil

Hallo Semua
Ini Adalah Program Pertama Saya

Catatan : keduanya /n dan endl dapat memutuskan baris dan membuat baris baru. Tetapi menggunakan n\ lebih disukai para programmer

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak